Penyebab Anjing Kita Menggonggong Yang Perlu Kita Tahu


Mengapa anjing kita menggonggong? Gonggongan anjing merupakan salah satu cara anjing kita berkomunikasi dengan kita, supaya tidak terjadi mis komunikasi ada baiknya kita mengenali penyebab gonggongan anjing kita.

Berikut diantaranya :

1. Alaram Ada Penyusup

Anjing, terutama anjing ras kecil, rajin menggonggong bila ada penyusup masuk. Dia akan menggonggong menghadap sumber bunyi atau aroma asing yang dia tangkap.

2. Orang atau binatang atau benda asing.

Anjing kita akan menggonggong menghadap ke orang atau binatang atau benda asing yang dia lihat.

3. Senang Gembira

Anjing juga menggonggong bila gembira, gonggongannya akan ringan dan ekornya bergoyang kencang.

4. Terkejut

Misalnya ketika tangki air kita pecah, jatuh tiba-tiba atau apapun yang membuat dia kaget, dia juga akan menggonggong.

5. Ekspresi Emosi Lainnya

Misalnya bosan, ingin buang air besar yang biasanya di luar rumah dll.

Bila anjing kita menggonggong, ada baiknya kita memeriksa apa yang menyebabkan dia menggonggong supaya kita tidak "kecolongan" :p

Baik sekian info tentang Aneka Penyebab Anjing Kita Menggonggong Yang Perlu Kita Tahu, semoga bermanfaat.

Silahkan Bagikan ^.^

>

Popular Posts